Pemprov Banten dukung Festival HARBUKNAS 2021

Serang, ikapibanten Festival Hari Buku Nasional 2021 yang akan dilaksanakan pada tanggal 26-30 Mei 2021 di Untirta Banten tinggal satu bulan lagi. Respons dari berbagai pihakpun menguat. Setelah melaksanakan Rapat Kerja dengan Puskurbuk Kemdikbud, Ikapi Banten melaporkan hasil rapat tersebut kepada Wakil Gubernur, Andika Hazrumy, di KP3B. Pada kesempatan tersebut, Andi Trisnahadi selaku Ketua Ikapi Banten yang didampingi oleh Firman […]

SAATNYA DPRD BANTEN BERPERAN MEMBUAT PERDA PERBUKUAN

Oleh Gol A Gong *) Ribut-ribut soal ranking minat membaca dan menulis di Indonesia yang rendah, di Banten sejak jadi provinsi (2000) justru mengalami peningkatan. Penulis merasakan itu karena terlibat di dalamnya. Penulis bersama Toto ST Radik, Rys Revolta (alm), Andi Suhud Trisnahadi, dan Maulana Wahid Fauzi bersama Cipta Muda Banten sejak 1990 “door to door” ke sekolah-sekolah di Banten […]

IMPLEMENTASI REGULASI PERBUKUAN DAN LITERASI

Firman HadiansyahDirektur Untirta Press Undang-undang No 3 Tahun 2017 tentang Sistem Perbukuan sudah diturunkan melalui Peraturan Pemerintah no 75 Tahun 2019. Merujuk Pasal 4, undang-undang ini bertujuan untuk: a) menumbuhkan dan mamperkuat cinta tanah air serta membangun jati diri dan karakter bangsa melalui pembinaan sistem perbukuan, b) mengatur dan mewujudkan sistem perbukuan serta meningkatkan mutu dan jumlah sumber daya perbukuan […]

Andika Hazrumy Dukung Peringatan Hari Buku Nasional tahun 2021 di Provinsi Banten

Serang, ikapibanten.com – Menindaklanjuti hasil rapat Koordinasi Ikapi Pusat dengan pengurus Ikapi Banten pada hari Jum’at, (05/02/21) beberapa waktu yang lalu, dimana menghasilkan keputusan menunjuk Ikapi Banten sebagai tuan rumah perhelatan Hari Buku Nasional yang jatuh dibulan Mei mendatang, Ketua Umum Ikapi pusat  Arys Hilman Nugraha yang didampingi oleh Wakil Ketua Umum Bidang Pameran dan Pengembangan Literasi Wahyu Rinanto melakukan […]

IKAPI Banten diberi kepercayaan sebagai Tuan Rumah Hari Buku Nasional

Serang, ikapibanten.com.“Dalam rangka membangun sinergi dan kolaborasi dengan pengurus ikapi daerah, kami mengajak kepada pengurus Ikapi Banten untuk menjadi tuan rumah penyelenggaraan Hari Buku Nasional yang nanti akan dilaksanakan pada peringatan Hari Buku Nasional pada bulan Mei 2021.” Ungkap Arys Hilman selaku ketua umum IKAPI Pusat saat mengadakan zoom meeting dengan pengurus Ikapi Banten, Jum’at (5 Februari 2021) Lebih lanjut […]

Ketua Ikapi Banten Apresiasi Buku Otobiografi Andika Hazrumy

Serang, ikapibanten.com – Ada banyak cara untuk menyampaikan pandangan sekaligus menginspirasi banyak orang, salah satunya melalui buku. Andika Hazrumy tampil sebagai seorang sosok muda Banten yang telah melalui proses politik hingga menjadi wakil gubernur dan memimpin masyarakat Banten, berhasil mewujudkannya melalui buku otobiografi “Yang Muda Yang Bekerja” terbitan Gramedia yang dirilis hari ini (16/12/20). Dalam otobiografi setebal 240 halaman tersebut […]

Arys Hilman Nugraha : Nahkoda Baru IKAPI 2020-2025

Arys Hilman terpilih sebagai pimpinan tertinggi IKAPI setelah mengungguli perolehan suara dua kandidat lainnya dalam Munas IKAPI ke 19 yang dilaksanakan secara online, 25-28 Nopember 2020. Arys Hilman Nugraha merupakan Mantan Wartawan dan saat ini menjabat sebagai CEO PT Pustaka Abdi Bangsa (Republika Penerbit) itu terpilih berdasarkan mekanisme voting elektronik oleh seluruh pengurus IKAPI satu Nusantara Berdasarkan hasil pemungutan suara, Arys […]

Visi dan Misi ARYS Hilman Nugraha

Dalam terpaan disrupsi teknologi yang diperlaju oleh pandemi, dunia perbukuan tidak akan pernah sama lagi. Perlu lompatan dalam menangani organisasi kita lima tahun ke depan. Dunia baru yang kita hadapi memerlukan kemampuan memahami perubahan. Betul, teknologi melahirkan tantangan, tapi dalam genggaman orang yang tepat, ia justru menjelma peluang. Kini, misalnya, tak ada lagi dikotomi pusat dan daerah karena semua potensi […]

INDUSTRI PENERBITAN BUKU LESU, IKAPI BANTEN GELAR PERTEMUAN

Serang (18/11/2020) – Menghadapi kelesuan industri penerbitan di masa pandemi covid-19, Ikatan Penerbit Indonesia (IKAPI) daerah Banten menggelar silaturahmi dan diskusi sesama anggota IKAPI, pada Rabu, 18 November 2020 di Cafe Umakite, Kota Serang. Selain mencari soal solusi kelesuan industri perbukuan, diskusi ini juga sekaligus membahas masa depan organisasi penerbitan tertua di Indonesia ini, terutama menjelang MUNAS IKAPI ke 19 […]

Tulisan adalah Kekuatan

Oleh: Boy Raja Pangihutan Marpaung.  Banyak yang bilang, nuklir adalah senjata paling mematikan di dunia. Kekuatan dan dampaknya dapat menghancurkan dunia beserta isinya. Namun, hal ini tak berlaku bagi para EZLN (kelompok pembebasan di Meksiko). Senjata paling mematikan bagi mereka adalah kata-kata. Dengan kata, dunia yang ada saat ini tercipta. Segala sesuatu ada karena kata. Dengan kata, pengetahuan seseorang dapat […]