DPR RI Setujui Anggaran Definitif Perpusnas 2023, Mampu Sediakan Buku di Daerah 3T?
Komisi X DPR RI menyetujui pagu definitif Perpustakaan Nasional RI (Perpusnas) tahun anggaran 2023. Dalam rapat dengar pendapat (RDP) antara Komisi X DPR RI dan Perpusnas, disepakati untuk menyusun program-program strategis nasional yang bermanfaat bagi rakyat pada umumnya, serta program dan kegiatan yang sangat dibutuhkan masyarakat di daerah. Ketua Komisi X DPR RI, Syaiful Huda, mengatakan berdasarkan pembahasan dari Badan Anggaran (Banggar) […]